Kalian Harus Tahu !!! Manfaat Kangkung Untuk Burung Kenari

Halo sahat kicau semuahnya. Apa kabar? Saya harap kalian semuah sehat selalu yaa....

Kali ini saya akan membahas beberapa manfaat dan khasiat sayur kangkung buat burung kenari.


Kangkung bukan sebuah sayur yang hanya bisa di konsumsi manusia saja
Jika di olah sama kita. Kangkung biasanya di tumis atau di jadikan sayur yang berkuah.

Lalu bagaimana jika kangkung di konsumsi oleh seekor kurung kenari
Hanya di petik dan di gantung saja di tiang sangkar.

Kangkung mengandung banyak sekali manfaatnya buat burung kenari
Khususnya bagi kalian yang sedang budidaya burung kenari yang ingin mendapatkan penghasilan tambahan

Jika kalian sering memberikan kangkung pada burung kenari manfaat yang akan di dapatkan sangat banyak sekali. Selain sebagai penaik birahi yang sangat kuat. Kangkung juga mampu untuk menambah reproduksi telur burung kenari semakin bertambah.

Kangkung juga mampu untuk meningkatkan hormon dari kenari berina. Sehingga burung akan selalu setabil dalam produksi.

Adapun kandungan yang terdapat pada kangkung adalah

• protein yang tinggi
• meningkatkan Energi burung
• mengandung sedikit lemak
• karbohidrat
• kalisim
• fosfor
• mengandung zat besi
• Vitamin A
• Vitamin B1
• Vitamin C
• Serat yang tinggi

Kandungan seperti yang sudah tertera di atas lah yang sangat di butuhkan burung kenari. 

Itu sebabnya mengapa kangkung sangat di sukai dan di gemari sama burung kenari tersebut. Selain kandungan yang sangat pas dan komposisinya sangat di butuhkan oleh tubuh kenari. Kangkung juga bisa meningkatkan Energi dan Stamina burung agar tidak mudah kempos.

Namun saya pernah menjumpai ada beberapa burung kenari yang tidak doyan makan daun kangkung.
Jika kalian mempunyai salah satu kenari yang tidak doyan kangkung
Tidak ada salahnya jika kalian mencoba untuk membiasakannya makan kangkung.

Lalu bagaimana caranya ???

Caranya pun cukup mudah dan sederhana sekali. Memang kangkung di percaya sangat ampuh untuk meningkatkan birahi burung kenari dengan cepat. Tetapi bagaimana jika kenari kalian ada yang tidak doyan kangkung ini.

• Ambil kangkung yang kalian butuhkan. Yang di gunakan hanya secukupnya saja dan jangan berlebihan

• Usahakan ambil daun atau tangkai kangkung yang masih agak muda karena rasanya masih tidak terlalu pahit jika di berikan pada kenari

• Cuci bersih agar tidak tertempel sama debu dan kotoran. Apalagi jika kalian ngambilnya dari sungai yang ada di pinggir jalan dekat desa kalian

• Tumbuk kangkung tersebut sampai halus. Lalu peras sampai keluar air yang berwarna hijau dari kangkung tersebut.

• Setelah kalian tumbuk dan di peras sari dari kangkung inilah yang akan kalian gunakan untuk burung kenari kalian. Campurkan sari air dari kangkung yang sudah kalian tumbuk halus dan sudah di peras tadi ke cepuk minum burung kenari kalian

• Ingat pemberian sari kangkung tidak boleh melebih batas. Sebab jika burung kenari kalian terlalu birahi maka akan mudah keluar sifat agresifnya dan sifat tarungnya.

Kangkung juga sering di jadikan sebagai settingan lomba para kenari mania. Sebab jika menoleh kandungan yang sudah saya jelaskan di atas.

Sudah terbukti bahwa kangkung mampu untuk meningkatkan Emosi dan gaya tarung burung kenari di perlombaan. Jika gaya tarung dari burung kenari ini sudah keluar pastinya para juri akan semakin terpukau dengan penampilannya

Namun jika kalian berpikiran Emosi dan Birahi adalah sama. Tentu hal ini sangat berbeda. Buat kalian yang masih pemula. Jangan berpikiran bahwa Emosi burung dan Birahi itu adalah sama. Sebab dari kedua bahasa tersebut sudah berbeda artinya.

Kalau menurut saya bihari tercipta jika ada lawan jenis yang di pertemuka dan akan mencipkan sebuah kejadian yang di inginkan.

Namun jika emosi tercipta adanya sesama jenis yang akan membuat marah atau emosi itu sendiri muncul untuk saling bertanding dan menunjukan jati diri burung tersebut

Yaaa... Kalau menurut saya sih begitu saya juga gak tau kalau ada pemikiran yang lain dan tidak sependapat dengan saya. 

Ok sekian dari saya semoga artikel ini bermanfaat buat kalian. Sampai jumpa sampai bertemu lagi di lain waktu 

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel